Waspada, Jika Miss V Alami 4 Tanda Ini Segeralah Temui Dokter dan Jangan Anggap Sepele Karena Bisa Jadi Pertanda Kanker Serviks !!
Miss v ialah salah satu bagian yang penting pada tubuh wanita dan bagian khusus tersebut memerlukan perawatan yang khusus. Bukan karena masalah penyakit. Namun, karena ia sangat sensitif, baik terhadap hal dari luar. Seperti kebersihan, penggunaan pembalut, deterjen dan sebagainya. Atau karena faktor dari dalam seperti keseimbangan pH.
Ciri ciri kanker serviks mungkin sangat sulit di rasakan, biasanya akan lebih tampak nyata saat sudah memasuki stadium lanjut. Kanker serviks dikenal juga kanker leher rahim, lokasinya terdapat pada jaringan leher rahim (organ yang menghubungkan rahim dan vagina). Hal ini lah yang membuatnya menjadi pembunuh yang menakutkan, pada tahap awal sulit di deteksi, namun jika baru diketahui pada stadium lanjut akan sulit di obat. Sebelum kita membahas lebih detil mengenai gejala kanker serviks, ada baiknya kita mengetahui faktor apa saja yang dapat menyebabkan terjadinya kanker berbahaya pada wanita ini.
Dilansir Grid.ID dari laman Health.
Ada beberapa keadaan yang mengharuskan para wanita untuk segera menemui dokter jika miss v mengalami masalah ini.
1. Rasa terbakar saat buang air kecil
Jika saat buang air kecil Miss v terasa seperti terbakar maka harus segera memeriksakan diri ke dokter. Karena kemungkinan yang bisa terjadi bisa beragam. Mulai dari infeksi ragi sampai infeksi saluran kencing atau juga bisa karena penyakit menular seksual.
2. Bengkak dan gatal
Hati-hati jika temukan miss v bengkak dan gatal, karena, bisa jadi anda alami penyakit menular seksual. Hal ini bisa saja di dapat dari pasangan. Sebaiknya ajak juga pasangan untuk memeriksakan.
3. Berdarah setelah bercinta
Mungkin hal ini wajar terjadi jika saat pertama bercinta. Tapi sebaiknya waspada jika hal ini bukan terjadi saat pertama bercinta, Karena pendarahan yang terjadi setelah bercinta dan juga merupakan salah satu tanda dari kanker serviks.
4. Benjolan yang menyakitkan
Perhatikan miss v anda. Apakah ada benjolan di sana?
Sebaiknya periksakan segera.Untuk memastikan apakah itu kista yang berbahaya atau bukan.
Semoga Bermanfaat.
Waspada, Jika Miss V Alami 4 Tanda Ini Segeralah Temui Dokter dan Jangan Anggap Sepele Karena Bisa Jadi Pertanda Kanker Serviks !!
4/
5
Oleh
Share4U